• Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 16 Januari, 2026
Histori Pos
  • Daerah
  • Hukum
    • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Ekonomi
    • Bisnis
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Info
    • Opini
    • Pendidikan
No Result
View All Result
Histori Pos
  • Daerah
  • Hukum
    • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Ekonomi
    • Bisnis
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Info
    • Opini
    • Pendidikan
No Result
View All Result
Histori Pos
No Result
View All Result
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Ekonomi
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Info

Home » Pendidikan Pohuwato Stagnan, HMI Tuntut Kadis Pendidikan Dievaluasi

Pendidikan Pohuwato Stagnan, HMI Tuntut Kadis Pendidikan Dievaluasi

Redaksi by Redaksi
Juli 15, 2025
in Pendidikan
2 0
0
15
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

HistoriPos.com, Pohuwato — Aliansi Komisariat Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Pohuwato menggelar aksi demonstrasi besar-besaran pada Senin, 14 Juli 2025, menuntut evaluasi menyeluruh terhadap kinerja Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pohuwato. Aksi ini menyuarakan keprihatinan mendalam atas stagnasi dan berbagai persoalan di sektor pendidikan yang dinilai jauh dari cita-cita pemerataan akses dan peningkatan kualitas di Bumi Panua
Massa aksi yang dikomandoi oleh Iskandar Badu selaku Koordinator Lapangan (Korlap) itu, membawa sejumlah tuntutan dan spanduk berisi kecaman atas lemahnya pengelolaan sektor pendidikan di Bumi Panua.

Dalam orasinya, Iskandar Badu menegaskan bahwa masih banyak permasalahan mendasar yang belum diselesaikan oleh Dinas Pendidikan, mulai dari ketimpangan fasilitas antar sekolah, transparansi anggaran, hingga persoalan distribusi guru yang dinilai tidak adil.

“Kami menilai Kepala Dinas Pendidikan gagal dalam menjawab kebutuhan dasar pendidikan di Pohuwato. Masih banyak sekolah yang kekurangan guru, fasilitas yang rusak parah, dan persoalan anggaran yang tidak transparan,” tegas Iskandar dalam orasinya di depan Kantor Bupati.

RelatedPosts

Mahasiswa Baru Unipo Diduga ‘Didepak’ Kampus Usai Beritakan Tunggakan Gaji Dosen

Gerakan Sadar Lingkungan Dan Jaga Kebersihan Untuk Sipayo dari Mahasiswa KKN UNG

Teken MoU, Pengadilan Negeri Tilamuta Jadi Mitra Strategis Unipo Dalam Pendidikan Hukum

Peserta KKNT Unipo Boalemo Angkatan Ke-III Diharapkan Berkontribusi Positif Bagi Masyarakat

Massa HMI juga menyoroti rendahnya sinergi antara Dinas Pendidikan dan pemerintah daerah dalam mendorong kualitas pendidikan, baik di tingkat dasar maupun menengah. Mereka mendesak agar Bupati segera mengevaluasi kinerja Kadis Pendidikan dan mengambil langkah tegas demi perbaikan sistem pendidikan secara menyeluruh.

Setibanya di Kantor DPRD, massa diterima oleh perwakilan anggota dewan. Dalam penyampaian aspirasinya, HMI meminta DPRD untuk segera memanggil dan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan Kepala Dinas Pendidikan guna mempertanggungjawabkan kinerjanya di hadapan publik.

“Kalau tidak ada ketegasan dari eksekutif, maka legislatif harus bersuara. Pendidikan adalah pondasi masa depan Pohuwato. Ini tidak boleh dibiarkan,” teriak salah satu orator.

Aksi yang berlangsung damai tersebut mendapat pengawalan ketat dari aparat kepolisian dan Satpol PP. Hingga berita ini diterbitkan, belum ada tanggapan resmi dari Kepala Dinas Pendidikan Pohuwato maupun Pemerintah Daerah atas tuntutan yang disampaikan oleh HMI. (Rh)

Tags: Dinas PendidikanHMI Cabang PohuwatoPendidikan di Pohuwato
ShareTweetSend
Previous Post

Kasus Tambang Ilegal Potabo: Pemilik Lokasi ZU Diduga Mangkir dari Panggilan Polisi

Next Post

Kasus Penembakan di KM 18: Proses Hukum Jalan di Tempat ?

Redaksi

Redaksi

Sebagai TIM Redaksi di historipos.com

Related Posts

Pendidikan

168 Mahasiswa UNIPO Ikuti KKN-T di Taluditi, ini Harapan Bupati

Januari 20, 2025
2
Pendidikan

MABA Hukum Capai 150, Wadek Hukum; Optimis Bertambah Lagi

Juli 14, 2023
0
Pendidikan

Wisudah Perdana, 430 Mahasiswa Universitas Pohuwato Resmi Sandang Gelar Sarjana

November 25, 2024
36
Pendidikan

Calon Dekan Fakultas Hukum Universitas Ichsan Gorontalo Bersaing untuk Meneruskan Prestasi

Juli 28, 2023
1
Pendidikan

Demo Soal Alfamidi, Nasir Giasi Kaget Dengar Pembangunan Retil Alfamidi di Pohuwato

Oktober 10, 2024
4
Pendidikan

Soal Gedung SMP Negeri 4 Randangan, Begini Tanggapan Plt Kadis Pendidikan

Juli 18, 2024
125
Load More
Next Post

Kasus Penembakan di KM 18: Proses Hukum Jalan di Tempat ?

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

I agree to the Terms & Conditions and Privacy Policy.

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Dianiaya hingga Kehilangan Penglihatan, Reza Justru Dipanggil Polisi atas Laporan Terduga Pelaku

September 16, 2025

Hasil Medis: Mata Kiri Rezaldi Alami Buta Permanen, Kuasa Hukum Minta Penyidik Tahan Pelaku

Oktober 3, 2025

Siap-Siap, Nasir Kantongi Bukti Keterlibatan Oknum Kepala Desa dan ASN Pada Pemilu 2024

Februari 17, 2024

Bermodalkan Kuitansi, Aset Pemerintah Daerah di Lahan HGU Dibongkar Sepihak

November 13, 2025

Tak Hadirnya PT PETS, Mediasi Perkara IUP KUD di Tunda

0
historipos

Gegara Tak Terima Anaknya di Tuduh Pencuri, Orang Tau Siswa Mengamuk di Sekolah

0
historipos

Kuasa Hukum Penambang Pohuwato Ungkap Alasan di Tundanya Mediasi

0
historipos

Proyek Pembangunan Kandang Ayam di Karya Baru Diduga Janggal, Ketua BPD Tutup Mata?

0

Tak Ada Ampun! Kapolda Gorontalo Sikat Mafia PETI di Jantung Kota Pohuwato

Januari 14, 2026

Kapolda Gorontalo Bongkar Borok PETI: Biang Kerok Banjir yang Sengsarakan Rakyat Pohuwato!

Januari 13, 2026

Diduga Korsleting Listrik, Rumah Dinas Guru MA di Popayato Barat Terbakar, Kerugian Capai Rp.50 Juta

Januari 12, 2026

Berantas Tambang Ilegal, Polres Pohuwato Kembali Amankan Satu Unit Ekskavator Merek Develon di Desa Hulawa

Januari 8, 2026
Hukum

Tak Ada Ampun! Kapolda Gorontalo Sikat Mafia PETI di Jantung Kota Pohuwato

by Redaksi
Januari 14, 2026
0
35

HistoriPos.com, Pohuwato — Kapolda Gorontalo, Irjen Pol Drs. Widodo, S.H., M.H., melakukan peninjauan langsung ke lokasi Pertambangan Emas Tanpa Izin...

Read more

Kapolda Gorontalo Bongkar Borok PETI: Biang Kerok Banjir yang Sengsarakan Rakyat Pohuwato!

Diduga Korsleting Listrik, Rumah Dinas Guru MA di Popayato Barat Terbakar, Kerugian Capai Rp.50 Juta

Berantas Tambang Ilegal, Polres Pohuwato Kembali Amankan Satu Unit Ekskavator Merek Develon di Desa Hulawa

Hari Ketiga Operasi PETI, Tim Gabungan TNI-Polri Sisir Lokasi Botudulanga Pohuwato

  • Dianiaya hingga Kehilangan Penglihatan, Reza Justru Dipanggil Polisi atas Laporan Terduga Pelaku

    158 shares
    Share 63 Tweet 40
  • Hasil Medis: Mata Kiri Rezaldi Alami Buta Permanen, Kuasa Hukum Minta Penyidik Tahan Pelaku

    85 shares
    Share 34 Tweet 21
  • Siap-Siap, Nasir Kantongi Bukti Keterlibatan Oknum Kepala Desa dan ASN Pada Pemilu 2024

    74 shares
    Share 30 Tweet 19
  • Bermodalkan Kuitansi, Aset Pemerintah Daerah di Lahan HGU Dibongkar Sepihak

    64 shares
    Share 26 Tweet 16
  • Motif Suami di Pohuwato Tega Habisi Nyawa Istri dan Temannya Terungkap

    56 shares
    Share 22 Tweet 14
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber

© 2023 Historipos - Hosted By MJP Cloud Service.

No Result
View All Result
  • Daerah
  • Hukum
  • Kriminal
  • Politik
  • Parlemen
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Opini
  • Info

© 2023 Historipos - Hosted By MJP Cloud Service.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.